4+ Cara Transfer BCA ke BCA Digital & Biaya Terbaru

Cara Transfer BCA ke BCA Digital

Cara transfer BCA ke BCA digital sering menjadi pertanyaan banyak masyarakat karena kedua kedua bank ini sering dianggap sama.

Memang antara bank BCA umum dan bank BCA digital berada dalam payung perusahaan yang sama yaitu PT Bank Central Asia Tbk.

Kesamaan perusahaan yang mendirikan tidak lantas menjadikan cara transfer dari BCA ke BCA digital seperti transfer ke sesama.

Hal tersebut dikarenakan di kedua bank ini ada kode bank yang berbeda sebagai identitas bank dan sarana transfer.

Agar lebih memahami mengenai cara transfer BCA ke BCA digital berikut pembahasan lengkapnya.

Cara Transfer BCA ke BCA Digital

Cara Transfer BCA ke BCA Digital

BCA Digital atau biasa disebut blu merupakan layanan mobile banking dari bank digital BCA

yang bisa di download melalui software resmi yang ditunjuk.

Bank BCA Digital sebelumnya bernama PT Royal Bank Indonesia kemudian sekarang telah dimiliki 100% oleh bank BCA.

Baca Juga : Cara Transfer BCA ke BCA

Bank BCA memang awalnya hanya terdiri dari satu jenis saja

kemudian terus bertransformasi hingga ada beberapa anak usaha.

Ketiga jenis layanan yang disediakan oleh bank BCA yaitu Bank BCA umum,

BCA Syariah dan BCA Digital dimana kode bank BCA yang disediakan berbeda.

Dengan berubahnya kode bank yang tersedia antara ketiga jenis anak usaha bank BCA

tentu akan menjadikan proses transaksi yang berbeda juga.

Dimana jika melakukan transfer tunai kode yang harus diinput sebelum transaksi untuk bank BCA 014,

bank BCA Syariah 536 dan BCA Digital 501.

Yang sering menjadi pertanyaan banyak kalangan adalah

bagaimana jika bertransaksi dengan BCA digital, termasuk saat transfer tunai.

Ada berbagai platform dari bank BCA yang bisa digunakan untuk layanan pengiriman dana ini dengan mudah,

berikut caranya:

Cara Transfer BCA ke BCA Digital Lewat ATM

Cara Transfer BCA ke BCA Digital

Mesin ATM banyak tersedia di berbagai fasilitas umum sehingga memudahkan nasabah yang akan melakukan transaksi.

Salah satu transaksi yang paling sering dilakukan melalui mesin ini adalah transfer tunai.

Nasabah juga bisa transfer tunai melalui mesin ATM ke bank BCA maupun bank lainnya dengan mudah.

Berikut cara transfer BCA ke BCA Digital lewat ATM yang bisa dilakukan nasabah:

  1. Datangi mesin ATM BCA terdekat.
  2. Masukkan kartu debit di slot mesin.
  3. Masukkan PIN kartu debit.
  4. Pilih “transaksi lainnya” di menu.
  5. Selanjutnya tap “transfer”.
  6. Kemudian pilih “ke rek bank lain”.
  7. Input kode bank BCA Digital (501).
  8. Ketikkan nominal uang yang akan ditransfer.
  9. Ketikkan nomor rekening yang akan dituju.
  10. Akan tampil data transaksi
  11. Jika sudah sesuai klik “benar”.
  12. Akan keluar struk bukti transaksi.
  13. Transaksi transfer tunai selesai.

Baca Juga : Internet Banking BCA: Cara Daftar dan Limit Transfer

Cara Transfer BCA ke BCA Digital Lewat BCA Mobile

Cara Transfer BCA ke BCA Digital

Jika menginginkan cara transfer yang praktis, efisien dan bisa dilakukan kapanpun dan dimanapun bisa menggunakan BCA Mobile.

Transaksi transfer tunai menggunakan cara ini bisa dilakukan dengan mudah melalui handphone

Tentunya setelah proses registrasi dan aktivasi.

Berikut cara transfer BCA ke BCA Digital melalui BCA mobile yang bisa dilakukan nasabah:

  1. Pastikan koneksi internet stabil.
  2. Buka aplikasi BCA Mobile di HP.
  3. Tap “m-BCA”.
  4. Input kode akses.
  5. Login dengan username dan password.
  6. Tap “m-transfer” pada menu.
  7. Tap daftar antar bank (untuk mendaftarkan).
  8. Ketikkan nomor rekening tujuan.
  9. Tap “BCA digital”.
  10. Tap “send” untuk meneruskan.
  11. Ketikkan PIN BCA mobile.
  12. Kembali ke menu m-transfer.
  13. Tap “transfer antar bank”
  14. Tap “bank BCA Digital”.
  15. Pilih rekening yang dituju.
  16. Ketikkan jumlah yang akan ditransfer.
  17. Kemudian klik “send”.
  18. Masukkan PIN sekali lagi.
  19. Transaksi berhasil.

Biaya Transfer BCA ke BCA Digital

Selain cara transfer BCA ke BCA Digital yang sering menjadi pertanyaan lainnya adalah mengenai biaya transfer.

Bank BCA sendiri telah mengkonfirmasi jika biaya transfer dari bank BCA umum

ke bank BCA Digital adalah bebas biaya atau gratis.

Jadi nasabah kedua bank ini bisa melakukan transfer tunai tanpa memikirkan biaya yang dianggarkan.

Tidak adanya biaya administrasi untuk transaksi pengiriman dana ini

dikarenakan kedua perusahaan yang berada dalam satu naungan BCA Group.

Limit Transfer BCA ke BCA Digital

Dalam setiap transaksi perbankan ada limit transaksi atau batas maksimal transaksi yang diberlakukan setiap harinya.

Adanya limit tersebut berguna untuk melakukan perlindungan bagi nasabah, termasuk limit untuk transfer tunai.

Limit minimum yang diberlakukan dari bank BCA ke BCA Digital atau Blu adalah senilai Rp11.500,00.

Untuk limit transaksi transfer tunai maksimal dalam sekali transfer adalah Rp50.000.000,00 dan limit hariannya Rp100.000.000,00.

Limit transfer dari BCA ke BCA Digital terbilang besar,

Hal ini tentunya sangat menguntungkan bagi nasabah karena bisa transfer dengan nominal besar sekaligus.

Adanya limit transfer ini juga harus dipahami agar nominal transfer

yang dilakukan tidak melebihi limit yang telah ditetapkan sehingga terjadi kegagalan.

Demikian pembahasan mengenai cara transfer BCA ke BCA digital beserta biaya dan limit transfer

yang bisa dijadikan referensi bagi nasabah yang akan melakukan transaksi yang sama.