6 Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP Dan Syarat Terbaru

Cara Aktivasi Mobile Banking BTN

Informasi Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP sangat penting untuk diketahui bagi nasabah pengguna layanan mobile banking BTN.

Pasalnya tanpa melakukan Aktivasi Mobile Banking tersebut, kalian tidak akan bisa untuk bertransaksi menggunakan m-banking BTN.

Meskipun terbilang mudah, namun bukan berarti  nasabah dapat melakukan aktivasi tanpa memahami syarat beserta prosedurnya.

Untuk itu, simak lebih lengkap uraian dibawah ini terkait Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP

Beserta penyebab tidak bisa aktivasi dan syarat yang harus di penuhi guna melakukan aktivasi layanan banking.

Baca Juga : Cara Buka BTN Junior dan Syarat

Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP

Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP

Bank Tabungan Negara telah memiliki layanan BTN mobile banking. 

Layanan mobile banking tak hanya aplikasi yang bisa nasabah dapatkan di smartphone saja, 

Melainkan kalian juga bisa menggunakan layanan BTN Internet Banking dan mengakses layanan perbankan dimana saja dan kapan saja.

Tentu adanya hal tersebut dapat memberikan solusi perbankan untuk para nasabah dalam melakukan transaksi dengan cara yang lebih praktis, aman, dan nyaman.

Lantas apakah bisa melakukan Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP  ?

Tentu, Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP dapat nasabah lakukan tanpa harus mengunjungi cabang Bank BTN terdekat.

Namun sebelum itu, ketahui terlebih dahulu perihal Cara daftar Mobile Banking BTN dibawah ini :

  1. Kunjungi gerai ATM terdekat
  2. Masukkan kartu ATM ke dalam mesin ATM
  3. Pilih opsi bahasa Indonesia
  4. Masukkan PIN anda
  5. Klik menu “Registrasi e-channel” 
  6. Kemudian klik “Pendaftaran Mobile Banking”
  7. Masukkan no. telepon kalian yang masih aktif
  8. Buat no. PIN mobile banking yang terdiri dari 6 angka
  9. Verifikasi PIN dengan cara mengetik ulang PIN
  10. Klik “Tabungan” saat kalian diminta untuk memilih jenis rekening,
  11. Pada layar ATM akan muncul konfirmasi pendaftaran mobile banking,
  12. Baca ulang data tersebut
  13. Klik “OK” jika benar
  14. Mesin ATM akan mengeluarkan struk sebagai tanda pendaftaran berhasil
  15. Selesai

Baca Juga : Biaya Transfer BTN Ke BCA Dan Cara Kirim Uang

Setelah berhasil melakukan pendaftaran melalui mesin ATM, selanjutnya lakukan Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP melalui aplikasi BTN mobile.

Adapun untuk Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP adalah sebagai berikut :

  1. Download aplikasi BTN Mobile Banking lewat Play Store / Apple Store
  2. Buka aplikasi BTN Mobile Banking 
  3. Kemudian Pilih menu “Aktivasi” 
  4. Muncul halaman “syarat dan ketentuan” BTN Mobile
  5. Setelah itu “Baca dan pahami”
  6. Lalu pilih menu “Setuju”
  7. Buat password pada kolom “Password” yang terdiri dari 8 karakter
  8. Input kembali password yang kalian buat
  9. Lalu pilih menu “Aktivasi”
  10. Untuk otorisasi aktivasi input PIN yang terdiri dari 6 digit angka
  11. Akan muncul notifikasi aktivasi telah berhasil
  12. Selesai

Jika prosedur diatas sudah kalian lakukan dengan benar, maka kalian akan mendapatkan notifikasi terkait aktivasi yang telah berhasil.

Dan selanjutnya nasabah sudah bisa menggunakan layanan mobile banking BTN untuk berbagai transaksi.

Seperti keperluan untuk membeli pulsa HP, cek saldo rekening, melakukan transfer antar bank, membayar tagihan dan lain-lain.

Penyebab BTN Mobile Tidak Bisa Aktivasi

Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP

Cara registrasi dan aktivasi yang telah dipaparkan di atas, memanglah terbilang cukup mudah dilakukan.

Namun terkadang pada saat proses tersebut seringkali ditemukan error, sehingga proses registrasi & aktivasi m Banking BTN tidak bisa di lanjutkan.

Untuk mengatasi masalah gagalnya aktivasi m-banking BTN sebenarnya tidak terlalu sulit. 

Hanya saja karena adanya pemahaman yang kurang membuat sebagian pengguna langsung mengunjungi kantor bank BTN untuk meminta bantuan.

Oleh karena itu, ketahui terlebih dahulu penyebabnya dibawah ini agar kalian bisa mengatasinya tanpa perlu pergi ke kantor cabang.

Berikut beberapa penyebab dari BTN Mobile Tidak Bisa Aktivasi :

Baca Juga : Cara Daftar Internet Banking BTN Dan Cara Login

1. Data Tidak Lengkap

Penyebab yang pertama adalah data informasi yang nasabah masukkan tidak lengkap / tidak valid. 

Perlu diketahui, data-data seperti no KTP, beserta informasi pribadi lainnya merupakan syarat utama dari aktivasi mobile banking BTN.

Oleh karena itu, jika data tersebut tidak valid maka wajar saja jika bank terkait tidak meloloskan proses verifikasi yang kalian lakukan.

2. Tidak Menerima Kode Aktivasi

Penyebab yang kedua dari gagalnya proses aktivasi BTN Mobile dapat disebabkan karena no. ponsel kalian tidak memiliki pulsa sehingga kode aktivasi tidak akan dikirim. 

Jika tidak mempunyai kode aktivasi, maka layanan mobile banking kalian belum bisa diaktifkan.

3. Kualitas Jaringan Buruk

Penyebab lainnya adalah kualitas jaringan / sinyal nasabah yang buruk.

Jika hal tersebut terjadi, maka pada layar smartphone akan tertera notifikasi “Permintaan Kehabisan Waktu”.

Syarat Aktivasi Mobile Banking BTN

Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP

Setelah kalian mengetahui Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP diatas, lalu apa saja sebenarnya syarat dari prosedur tersebut ?

Nasabah yang ingin menggunakan mobile banking BTN harus punya tabungan berbasis kartu (BTN Batara, e BATARAPOS, BTN Simpel, BTN Juara, dan TabunganKu).

Baca Juga : Saldo Minimal Bank BTN Tabunganku, KIP Kuliah & Juara

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP.

Semoga dapat bermanfaat. Sekian dan terimakasih.

2 Replies to “6 Cara Aktivasi Mobile Banking BTN Lewat HP Dan…”

  1. Ada pertanyaan:
    1. Apakah ada syarat minimal versi android HP?
    2. Bagaiman cara mengatasi kendala pada pesawat yang belum memiliki versi android yang diminta?

    1. Selamat Siang Kak Rawansyah.
      Saat tertulisnya komentar ini, untuk versi Android yang dibutuhkan agar bisa install Aplikasi BTN Mobile adalah Android 4.3.
      Sementara mengenai adanya kendala dengan versi Android yang belum 4.3. Maka itu artinya kakak memang belum bisa menggunakan aplikasi tersebut.
      Tapi saya rasa, untuk tahun 2022 ini, HP dengan Android versi 4.3 sudah tidak ada, sebab itu keluaran dulu banget.

Comments are closed.