9+ Cara Buka Tabungan U Maybank Dan Syarat Terbaru

Cara Buka Tabungan U Maybank

Cara buka Tabungan U Maybank sebenarnya tidak sesulit seperti yang dibayangkan, sebab prosesnya simpel dan cepat.

Apalagi kini banyak metode registrasi online yang terkenal, yang mana bisa diajukan dimanapun user berada dan dengan waktu yang fleksibel. Bisa pagi, siang, sore, malam, hingga dini hari.

Yang penting ada perangkat denggan koneksi internet saja, maka kamu sudah bisa membuatnya secara online. Tapi meski begitu, harus ada beberapa tahapan yang perlu di pahami agar tidak keliru.

Cara Buka Tabungan U Maybank

Cara Buka Tabungan U Maybank

Maybank nampaknya selalu berusaha mengikuti perkembangan teknologi perbankan masa kini.

Baca juga: Cara Mengetahui User ID Maybank Lewat Web & Call Center

Ini terlihat dari layanannya yang memberikan kemudahan dalam pembukaan Tabungan U Maybank secara online. Jadi tidak hanya dengan datang langsung ke kantor Cabang.

Anda sebagai calon nasabah maybank yang ingin bergabung dan mendaftarkan diri ke Tabungan U Maybank, bisa coba cara buka Tabungan U Maybank, lewat jalur registrasi online.

Cara Buka Tabungan U Maybank Secara Online

Cara Buka Tabungan U Maybank

Seperti yang admin katakan sebelumnya, ketika Anda sibuk atau tidak memiliki waktu untuk pergi ke kantor Bank. Maka bisa memilih untuk mencoba daftar melalui jalur online.

Baca juga: Cara Pengajuan KPR Maybank Dengan Simulasi & Bunga Nya

Setidaknya, kalau melalui jalur ini, maka Anda tidak akan terikat oleh waktu. Sehingga akan lebih mudah dalam penyesuaian diri.

Lantas kira-kira bagaimana proses cara buka Tabungan U Maybank secara online?

  1. Buka HP dan hubungkan ke internet melalui Wifi atau Paket data
  2. Buka Playstore atau Appstore
  3. Cari aplikasi bernama M2u, dan install aplikasi tersebut
  4. Pilih Daftar Maybank2u
  5. Karena Anda baru mau buka Tabungan, maka pilih Tidak
  6. Pilih jenis Tabungan yang ingin dibuat (Tabungan U Maybank)
  7. Baca beberapa detail ketentuan yang berlaku, jika setuju maka klik Lanjut
  8. Siapkan E-KTP dan NPWP
  9. Isi semua data yang diperlukan oleh pihak Maybank
  10. Lakukan Scan E-KTP dan atur agar sesuai ketentuan
  11. Ambil foto selfie sesuai panduan yang ada di layar HP
  12. Lengkapi data NPWP dengan benar
  13. Masukan detail pekerjaan, gaji, dan tempat tinggal di formulir yang ada pada layar
  14. Buat User ID dan Password yang unik, (bingung? Lihat contoh User ID Maybank)
  15. Masukan kode promo, referral, dan penjualan jika memang ada
  16. Jika ingin melanjutkan, ceklist “saya setuju…”. Kemudian klik Lanjut
  17. Buat Passcode/kode rahasia M2U
  18. Apabila berhasil, maka akan tampil tulisan di layar

Sementara itu, terkait kartu Debit Maybank. Biasanya bakal dikirimkan sekitar 2 minggu setelah pendaftaran online berhasil dilaksanakan.

Tapi tidak menutup kemungkinan kalau bakal dikirimkan lebih awal dari perkiraan.

Yang perlu diperhatikan ketika mau mendaftar, sebaik baca semua tulisan yang muncul di layar. Terutama mengenai ketentuan yang berlaku.

Tujuanya biar kita tahu mengenai produk apa yang kita registrasikan. Sehingga kedepanya tidak mudah lupa atau bingung.

Syarat Buka Tabungan U Maybank

Cara Buka Tabungan U Maybank

Sebelum Anda benar-benar melakukan cara buka Tabungan U Maybank secara online seperti diatas. Sebaiknya ketahui dahulu apa saja yang di syaratkan pihak Bank kepada calon nasabah.

Baca juga: Cara Mengajukan Pinjaman Maybank: Syarat & Tabel Terbaru

Nah bagi yang belum tahu, silahkan lihat daftar di bawah ini:

  1. Sudah berusia 17 tahun
  2. Memiliki EKTP
  3. Memiliki NPWP
  4. Mempunyai Perangkat yang terhubung ke Internet Jika ingin daftar online
  5. Bersedia melakukan selfie jika registrasi online
  6. Mau mengisi formulir pendaftaran
  7. Bersedia mematuhi segala ketentuan Tabungan U Maybank Tanpa terkecuali

Mudah? Tentu, jadi silahkan penuhi segala syarat diatas. Baru nanti kalau merasa bisa memenuhi semuanya, bisa pertimbangkan untuk segera membuat rekeningnya.

Dan untuk membuat rekeningnya, maka cukup lihat tutorial mengenai cara buka Tabungan U Maybank diatas.

Potongan Bulanan Tabungan U Maybank

Sudah bukan rahasia lagi, kalau yang namanya Tabungan pasti akan memberikan potongan bulanan sebagai biaya administrasi.

Baca juga: 2 Cara Cek Nomor Rekening Maybank dan Contoh Terbaru

Lantas bagaimana dengan Maybank? Apakah memberlakukan hal tersebut atau tidak?

Dikutip dari berbagai sumber, Potongan Bulanan Tabungan U Maybank adalah Rp0 jika saldo diatas Rp500.000. Sedangkan bila melanggar dan ada dibawahnya, maka akan dikenai biaya Rp5.000/bulan.

Tapi jika dilihat dari fungsi utama produk Tabungan U yang memang ditunjukan untuk nasabah yang mau merencanakan keuangan mereka. Maka menjaga saldo diatas Rp500.000, itu termasuk gampang.

Maka dari itu penting sekali untuk mengenali seluk belum sebuah produk, baru nanti melakukan pendaftaran setelah merasa satu visi.

Jadi saran Admin, tentukan dahulu apa tujuan Anda ingin menabung. Apakah hanya sekedar untuk terima gaji? Atau justru untuk disimpan agar bisa membeli sebuah barang yan mahal.

Jika tujuannya hanya untuk terima gaji, maka sebaiknya buat saja Maybank Payroll. Sedangkan jika bertujuan untuk masa depan, maka lakukan cara buka tabungan U Maybank diatas, semoga bermanfaat.