Pinjaman bank Mandiri: Cara, Bunga & Syarat Karyawan 2024

Pinjaman bank Mandiri

Pinjaman bank mandiri cukup banyak di minati di kalangan UMKM sebagai bank pemberi modal, yang mana Peran keberadaan bank Mandiri di tengah-tengah masyarakat tidak hanya membantu dalam menyimpan uang saja,

namun kehadirannya dapat menjadi jalan keluar bagi kalian yang memiliki keperluan untuk meminjam uang.

Hal yang sudah lumrah dilakukan untuk mencari pinjaman uang di bank karena tidak perlu waktu yang lama lagi untuk mencoba peruntungan pada dunia bisnis.

Perlu diketahui bahwa saat ini bank Mandiri telah mempunyai beragam jenis pinjaman

yang dapat di manfaatkan untuk berbagai kebutuhan seperti untuk modal usaha,  pembelian kendaraan, dan lainnya.

Tentunya pada setiap jenis tersebut memiliki bunga yang berbeda-beda,

dimana pinjaman tersebut dapat menjadi solusi bagi nasabah atau pelaku usaha yang terkendala modal.

Untuk itu, sebelum anda melakukan pinjaman ke bank Mandiri,

Mari pahami terlebih dahulu seluk beluk terkait pinjaman bank Mandiri meliputi cara, bunga,

dan syarat untuk karyawan yang akan dibahas lebih lanjut di bawah ini :

Baca Juga : Cara Cek Saldo E Money Mandiri di HP, ATM dan Indomaret

Pinjaman bank Mandiri

Pinjaman bank Mandiri

Pinjaman bank Mandiri dapat menjadi pemecahan masalah untuk kalian yang membutuhkan uang dalam kurun waktu yang singkat,

dimana pinjaman yang ditawarkan adalah pinjaman tanpa jaminan.

Sedangkan untuk nama layanan pinjaman dari bank Mandiri sendiri ini adalah Mandiri KSM (Kredit Serbaguna Mikro).

Jika berminat, kalian hanya cukup menyiapkan KTP dan mengisi formulir online saja.

Umumnya, peminjaman uang tersebut dilakukan untuk berbagai keperluan seperti,

untuk biaya kesehatan, pendidikan, modal usaha, pernikahan, renovasi rumah, dan lain sebagainya.

Jenis pinjaman pada bank Mandiri untuk keperluan modal usaha dapat dibagi menjadi 2 bagian utama,

yakni bagi usaha yang baru mulai dan bagi usaha yang sudah jalan.

Namun, terdapat pembagian lagi yang harus di mengerti untuk tiap jenis pinjaman,

seperti KTA, KUR, KPR, Kredit modal kerja, Kredit kendaraan bermotor, Kredit usaha mikro,

dan beberapa pinjaman lainnya. Dari pembagian tersebut kalian dapat meminjam uang sesuai dengan kebutuhan yang ingin di capai.

Banyak keuntungan yang dapat anda terima dengan pinjaman Mandiri ini seperti,

suku bunga yang  masuk akal, jangka waktu hingga 15 tahun,

limit kredit hingga 1 miliar serta biaya kredit yang terbilang cukup ringan.

Untuk lamanya proses pinjaman dapat tergantung dari kelengkapan persyaratan dokumen,

jumlah nominal yang dipinjam dan jenis pinjaman.

Jika proses berjalan lancar, maka hanya perlu menunggu dalam hitungan 1 hari pinjaman sudah cair.

Untuk itu pelajari terlebih dahulu terkait syarat-syarat tersebut sebelum membuka pinjaman.

Baca Juga : Kriya Mandiri: Gaji dan Cara Melamar

Cara Pinjam Uang di Bank Mandiri

Pinjaman bank Mandiri

Untuk yang berminat mengajukan pinjaman uang pada bank Mandiri,

alangkah lebih baiknya jika memahami terkait cara pinjam uang pada bank Mandiri terlebih dahulu.

yang mana hanya butuh untuk mengikuti mekanisme dibawah ini, simak selengkapnya :

  • Siapkan berbagai persyaratan yang diperlukan
  • Kunjungi kantor cabang bank Mandiri terdekat
  • Ambil nomor antrian, tunggu hingga dipanggil
  • Pergilah ke bagian customer service
  • Sampaikan terkait pinjaman Mandiri KSM
  • Serahkan persyaratan yang diperlukan
  • Tunggu hingga proses pengecekan selesai
  • CS bank akan memberi tahu terkait proses survei yang menentukan layak tidaknya
  • Tunggu hingga ada pihak bank yang mensurvei rumah anda

Pada dasarnya pihak bank yang melakukan survei akan memberikan beberapa pertanyaan

yang dapat menentukan layak tidaknya untuk mendapatkan pinjaman.

Jika lolos tahap ini, maka sesegera mungkin kalian akan diminta untuk pergi ke kantor bank Mandiri untuk proses pencairan uang.

Bunga Pinjaman Bank Mandiri

Terkait bunga pinjaman, bank Mandiri sudah memiliki kebijakan dan ketentuan sendiri pada tiap pinjamannya,

dimana bunga pinjaman sendiri ialah biaya yang harus nasabah bayarkan atas jasa pinjaman yang diberikan oleh pihak bank.

Untuk besarannya sendiri berbeda-beda tergantung dari jenis pinjaman yang di pilih.

Tapi, jangan risau karena bank Mandiri telah memberitahukan terkait suku bunga mereka yang mengikuti ketentuan langsung dari bank Indonesia.

Sehingga untuk cicilan ke depannya diharapkan tidak memberatkan para nasabahnya.

Baca Juga : Cara Transfer Virtual account Mandiri Via Livin, ATM Dan SMS Banking

Syarat Pinjaman Bank Mandiri Untuk Karyawan

Sebelum mengunjungi kantor bank Mandiri untuk peminjaman,

terlebih dahulu kalian harus menyiapkan beberapa persyaratan serta dokumen yang dibutuhkan.

Pada umumnya untuk persyaratannya sama saja seperti jenis pengajuan yang lainnya.

Namun, yang membedakan terkait usia serta penghasilan minimalnya.

Berikut syarat pinjaman bank Mandiri untuk karyawan yang dapat anda simak :

  • WNI
  • Usia minimum 21 tahun
  • Identitas diri (KTP, SPT/NPWP)
  • Dokumen kontrak kerja
  • Slip gaji
  • Buku tabungan
  • Form pengajuan pinjaman yang sudah terisi lengkap
  • Dokumen kepemilikan aset
  • Jika menggunakan kartu kredit, harus menyertakan fotocopy nya
  • Untuk karyawan kontrak minimal 8 bulan sudah bekerja

Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi call center Mandiri pada nomor 14000

atau langsung mengunjungi cabang bank Mandiri terdekat.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait pinjaman bank Mandiri meliputi cara, bunga,

dan syarat untuk karyawan. Semoga bermanfaat. Sekian dan terima kasih.