4+ Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga di ATM Lengkap

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga

Cara tarik tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga memiliki kelebihan yang sangat menarik jika dibandingkan dengan rekening CIMB yang biasa.

Sebab transaksi yang dilakukan di ATM, ternyata bisa dilakukan tanpa kartu. Jadi Anda sudah tidak perlu khawatir kalau tiba-tiba lupa bawa kartu. Karena akan tetap bisa transaksi.

Secara kategori, Rekening ponsel memang cocok digunakan oleh nasabah yang suka lupa bawa kartu ATM. Terutama yang sering tidak bawa dompet, jadi kan pasti sering ketinggalan di rumah.

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga

Rekening Ponsel memang salah satu inovasi yang cukup berguna dan lumayan diterima oleh masyarakat. Bahkan semakin hari, pengguna jenis rekening ini terus bertambah.

Baca juga: 3+ Cara Menutup Kartu Kredit CIMB Niaga Terbaru

Hal ini tentu merupakan suatu hal yang bagus, mengingat kalau semakin banyak yang pakai. Otomatis, mesin ATM yang mendukung penarikan tanpa kartu juga makin banyak jumlahnya.

Perlu Anda ketahui, tarik tunai uang tanpa kartu memang benar-benar bisa, dan merupakan kemudahan yang luar biasa.

Namun ada satu hal yang perlu kamu tahu, belum semua mesin mendukung penggunaan tanpa kartu. Jadi dengan meningkatnya jumlah nasabah.

Diharapkan distribusi mesin ATM yang support juga makin banyak. Lantas bagaimana cara tarik tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga?

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga Di ATM

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga

Menarik uang di ATM Bank CIMB Niaga yang tanpa kartu, memang caranya sedikit berbeda dengan yang pakai kartu. Sebab kan tidak ada yang dimasukan.

Baca juga: 9+ Cara Daftar OCTO Mobile CIMB Niaga dan Syarat Terbaru

Jadi koneksinya harus melalui jalur internet yang sama-sama terhubung ke pusat. Lantas bagaimana caranya?

Berikut tata cara tarik tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga di ATM:

  1. Pergilah ke gerai ATM Terdekat yang sudah support
  2. Aktifkan koneksi internet
  3. Buka Aplikasi OCTO
  4. Log in ke OCTO Mobile
  5. Pilih TRANSAKSI TANPA KARTU/CARDLESS
  6. Pilih TARIK TUNAI/WITHDRAWAL
  7. Tentukan nominal saldo yang akan ditarik
  8. Konfirmasikan transaksi Anda dengan memasukan PIN OCTO Mobile
  9. Screenshoot atau simpan kode yang muncul
  10. Pada mesin ATM, Pilih TRANSAKSI TANPA KARTU
  11. Masukan kode yang tadi sudah di dapat
  12. Masukan nominal sesuai permintaan di OCTO Mobile
  13. Ikuti Intruksi sampai uangnya keluar dari mesin ATM

Meski terlihat agak panjang di bandingkan dengan tarik tunai CIMB Niaga yang seperti biasa. Namun cara ini akan lebih mudah saat Anda tidak terbiasa bawa kartu saat pergi.

Selain itu, ketika tidak direncakanan dan tiba-tiba Anda butuh uang. Maka tidak perlu pulang buat ambil kartu ATM.

Sebab asalkan bawa HP yang terdaftar, maka Anda bisa langsung ke mesin ATM untuk mengambil uang sejumlah yang dibutuhkan.

Cara Tarik Tunai CIMB Niaga Di ATM Lain

Cara Tarik Tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga

Menarik uang, tidak melulu harus menggunakan ATM CIMB Niaga. Sebab Anda juga bisa memanfaatkan ATM bersama untuk menarik saldo Anda.

Baca juga: 3+ Cara Top Up Rekening Ponsel CIMB Niaga Terbaru

Yang penting Anda bersedia untuk membayar biaya penarikan. Tapi tenang saja, pembayaranya biasanya dilakukan dengan potong saldo. Jadi bukan berbentuk tunai.

Nah daripada bingung mengenai mekanisme yang harus dilakukan. Silahkan lihat tata cara tarik tunai CIMB Niaga di ATM lain yang benar:

  1. Pergi ke gerai ATM bersama yang paling dekat
  2. Masukkan kartu ATM CIMB Niaga ke slot mesin ATM
  3. Masukkan PIN yang benar
  4. Pilih menu TARIK TUNAI
  5. Pilih jumlah nominal uang yang akan ditarik
  6. Tunggu sampai uangnya keluar dan ambil
  7. Mesin ATM Transaksi selesai, keluarkan
  8. Jangan lupa ambil kartu dari Mesin, setelah keluar dari slotnya

Yang perlu diingat, jangan ambil uang sampai habis, sebab bisa gagal. Biasanya kalau di CIMB Niaga, ada minimal saldo mengendap. Jadi jangan lupa sisakan saldo untuk yang mengendap + bea admin penarikan.

Kenapa ATM CIMB Niaga Tidak Bisa Tarik Tunai

Menarik uang sistemnya menggunakan internet sebagai penghubung antara mesin dengan server pusat.

Oleh sebab itu, ketika sedang bertransaksi, Entah itu Top Up Rekening Ponsel, transfer, ataupun tarik tunai. Ada kalanya mengalami kegagalan.

Lantas penyebabnya apa yah? Kenapa ATM CIMB Niaga tidak bisa tarik tunai?

Nah berikut beberapa hal yang umum menjadi penyebab kegagalan dalam cara tarik tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga di ATM:

  1. Gangguan Server Pusat. Biasanya kalau ini ditandai dengan kegagalan di semua mesin ATM CIMB Niaga.
  2. Gangguan Internet. Penyebab kegagalan karena koneksi internet buruk, umumnya berlaku bagi semua mesin ATM, termasuk yang non CIMB Niaga.
  3. Salah Memasukan Nominal. Misalkan Anda ingin menarik uang Rp700.000, namun saldonya ada Rp1.000.000, lantas Anda salah ketik dan malah nulis Rp7.000.000. Maka otomatis gagal.
  4. Saldo Rekening tidak memenuhi. Misalkan Anda saldo Anda tinggal Rp250.000. Kemudian saat menarik uang Rp200.000 gagal, karena ternyata ada aturan saldo mengendap harus 100k

Demikianlah Informasi mengenai cara tarik tunai Rekening Ponsel CIMB Niaga dan beberapa hal lainya.