3 Cara Bank In Duit Maybank di ATM, CDM & Bank Terbaru

Cara Bank In Duit Maybank

Cara Bank In Duit Maybank sudah jauh lebih mudah dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Apalagi semenjak bertambah banyaknya jumlah unit machine yang dimiliki oleh Maybank.

Sebagai perusahaan yang terus berkembang dan bergerak kearah maju, tidak heran kalau setiap tahunya jumlah unit yang dimiliki semakin bertambah.

Hal ini tentu memberikan efek yang lumayan kepada nasabah. Sebab menjadikan pendistribusian menjadi lebih merata, sehingga untuk melakukan setor tunai tidak melulu harus ke Bank.

Cara Bank In Duit Maybank

Cara Bank In Duit Maybank

Bank In Duit memiliki arti berupa setoran tunai. Istilah ini biasa digunakan oleh orang melayu untuk mengungkapkan kata setor tunai.

Baca juga: 9+ Cara Kredit Tanpa Agunan Maybank dan Syarat Terbaru

Nah untuk Maybank ini, ada banyak metode yang bisa Anda terapkan.

Perlu Anda tahu, cara bank in Duit Maybank bisa dilakukan menggunakan CDM Machine/ mesin ATM, pergi ke kantor cabang, atau setor tunai melalui ATM bersama.

Intinya tinggal Anda sesuaikan dengan kebutuhan dan adanya apa. Kalau yang paling dekat adalah CDM, silahkan pakai itu. Kalau yang paling dekat adalah kantor cabang, maka bisa datang langsung saja.

Yang penting bisa cepat, sehingga Anda bisa melanjutkan aktivitas keseharian Anda setelah mengerjakan transaksi bank in di Maybank.

Cara Bank In Duit Maybank di ATM/ CDM

Cara Bank In Duit Maybank

Ketika anda mau melakukan transaksi Bank in Maybank, maka salah satu metode pertama yang bisa kalian pilih karena pertimbangan efisiensi waktu adalah CDM/ATM.

Baca juga: 3+ Call Center Maybank Finance dan Kartu Kredit Terbaru

CDM itu merupakan Cash Deposit Machine, atau dalam bahasa indonesianya adalah mesin ATM. Jadi silahkan gunakan mesin tersebut untuk melakukan setoran tunai.

Adapun untuk cara Bank In Duit Maybank di ATM adalah sebagai berikut:

  1. Kunjungi mesin CDM atau ATM Maybank terdekat
  2. Masukan PIN yang biasa Anda pakai
  3. Pilih Bahasa yang biasa Anda pakai
  4. Tap pada pilihan Deposit Tunai/ Setor Tunai
  5. Pilih tujuan ke Rekening Sendiri
  6. Pilih Ya jika benar
  7. Masukan Uang yang akan di Bank In
  8. Tunggu sampai mesin selesai menghitung jumlah uang yang Anda masukan
  9. Tap Lanjut jika jumlahnya benar
  10. Ambil struk dan lihat jumlah saldo anda untuk memastikan benar atau tidak
  11. Keluarkan ATM jika memang sudah tidak ada yang ingin dilakukan

Melakukan Bank In di Maybak memang gampang, sama gampangnya dengan melakukan setor tunai di Bank lain, entah itu setor tunai CIMB Niaga maupun yang lainya.

Cara Bank In Duit Maybank di Bank

Cara Bank In Duit Maybank

Selain melalui mesin CDM atau ATM Machine, Anda juga bisa melakukan Bank In Duit lewat petugas Bank yang sedang bekerja di kantor.

Baca juga: Maybank Finance Center: Alamat di Bandung & Surabaya

Cara ini merupakan cara lama namun paling efektif dilakukan jika jumlah uang yang ingin ditaruh berjumlah besar.

Sebab kalau misalkan melalui mesin, ada resiko eror dan tidak muat, jika memang jumlah uang yang ingin disetorkan mencapai nominal ratusan juta atau malah miliaran.

Nah bagi yang belum tahu dan masih bingung mengenai mekanisme setoran tunai di Bank, berikut adalah cara Bank In Duit Maybank di Kantor:

  1. Usahakan susun uang secara rapi. Kanan kirinya di samakan agar proses hitungnya jadi lebih cepat
  2. Simpan uang di sebuah wadah yang aman tapi tidak menarik perhatian
  3. Siapkan buku tabungan yang ingin diisi uang
  4. Datang ke kantor Bank di pagi hari
  5. Temui petugas yang didepan pintu
  6. Ambil nomor antrean
  7. Temui petugas ketika nomor kamu dipanggil
  8. Utarakan maksud Anda
  9. Serahkan uang untuk dihitung beserta buku tabunganya
  10. Jika sudah beres, segera tinggalkan petugas untuk gantian sama yang lain

Alasan kenapa harus datang pagi hari, karena menghindari antrean. Jadi piling tidak Anda mendapatkan nomor di bawah 10.

Selain itu, kalau datangnya siang atau sore, malah beresiko dibuntuti orang. Apalagi kalau kamu bawanya koper. Makanya lebih baik pagi hari saja.

Cara Bank In Duit Maybank Lewat Indomaret

Mesin CDM memang bisa digunakan untuk melakukan Bank In Duit, tapi bagaimana jadinya jika tidak menemukannya?

Baca juga: Cara Apply Kartu Kredit Maybank Online & Bunga Terbaru

Apabila Anda tidak menemukan mesin ATM Maybank, maka bisa melakukan setor tunai di Indomaret maupun Alfamart terdekat.

Bagi yang belum tahu tata caranya, berikut adalah cara Bank In Duit Maybank Lewat Indomaret terbaru

  1. Siapkan sejumlah uang dan nomor rekening tabungan Maybank milik Anda
  2. Usahakan untuk tidak Bank In Duit terlalu banyak
  3. Datangi Indomaret terdekat
  4. Datangi kasir dan utarakan maksud Anda yang ingin transfer uang
  5. Silahkan serahkan uang Anda beserta biayanya
  6. Kemudian rekening Maybank Anda dan kode Bank Maybank, ini nanti bakal dijadikan nomor rekening tujuan
  7. Tunggu sampai petugas selesai melaksanakan proses transfernya
  8. Jika sudah diberikan struk, silahkan pergi
  9. Atau kalau memiliki layanan M2u Maybank, bisa gunakan untuk cek saldo, apakah sudah masuk atau belum

Kira-kira begitulah proses Bank In Duit Maybank.