BRI Finance: Simulasi, Gaji dan Produk Terbaru 2024

BRI Finance

BRI Finance merupakan anak perusahaan dari BUMN bank BRI yang menawarkan berbagai produk pembiayaan, baik pembiayaan multiguna hingga penyedia fasilitas sewa usaha, investasi serta modal kerja sesuai dengan kebutuhan kalian.

Dengan adanya perusahaan kredit multiguna tersebut,

tentu akan semakin memudahkan masyarakat Indonesia dalam merealisasikan kendaraan yang diinginkan, baik motor atau mobil. 

Untuk keperluan pribadi ataupun penunjang usaha,

serta dengan adanya tenor waktu dari 1 hingga 5 tahun tentunya dengan suku bunga tetap.

Berikut akan diulas lebih lanjut terkait BRI Finance beserta simulasi dan produk yang dapat nasabah simak selengkapnya di bawah ini :

BRI Finance

BRI Finance

BRI Finance memiliki visi “Terdepan menunjukkan keunggulan dalam performa, kualitas,

dan kompetensi SDM dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada nasabah.

Baca Juga : Black Card BRI: Cara Mendapatkan dan Potongan

Sudah diketahui bahwa Finance bank Bri merupakan perusahaan yang bergerak pada pembelian kredit kendaraan

dan beragam produk lainnya yang sistem pembayarannya dapat dilakukan melalui sistem kredit per bulan.

Perlu diketahui bahwa tidak hanya sebatas mobil dan motor baru saja tetapi,

BRI Finance juga menyediakan pembiayaan otomotif bekas dan pembiayaan multiguna

yang berfungsi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Mengutip dari laman resmi bank BRI, selain produk yang ditawarkan mudah dijangkau dengan syarat yang mudah,

perusahaan ini juga sudah terdaftar dan diawasi oleh OJK. 

Tak hanya itu, berikut beberapa keunggulan yang dapat kalian rasakan dengan melakukan kredit di bank BRI ini.

Simak rincian dibawah ini !

  • Biaya provisi gratis
  • Jangka waktu mobil baru hingga 6 tahun
  • Jangka waktu mobil bekas hingga 4 tahun
  • Besaran uang muka mulai dari 25% atau dapat sesuai ketentuan
  • Plafon pinjaman dari Rp 10 juta hingga Rp 5 miliar
  • Suku bunga tetap mulai 4,99% sampai 7,00% untuk mobil baru 
  • 6,55% untuk mobil bekas

Fasilitas pembiayaan dengan metode pembayaran secara cicilan dapat menjadi salah satu pilihan

bagi kebanyakan konsumen dalam mencukupi kebutuhannya.

Adapun fasilitas yang telah ditawarkan bank BRI adalah sebagai berikut :

  • Pembayaran dilakukan dengan Automatic Fund Transfer (AFT) ataupun Automatic Grab Fund (AGF).
  • Pembayaran cicilan pertama bisa dibayar 1 bulan mundur setelah realisasi kredit.
  • Asuransi kerugian “all risk”

Simulasi BRI Finance

BRI Finance adalah salah satu anak perusahaan dari BRI yang telah didirikan pada tahun 1983. 

Sebagai perintis industri pembiayaan di Indonesia sudah diketahui bahwa perusahaan tersebut

telah mengutamakan kegiatan bisnisnya dalam pembiayaan Konsumer dan Komers.

Di bawah ini telah terdapat contoh simulasi kredit mobil di Bank BRI. Simak selengkapnya !

Jika harga kendaraan berkisar Rp 143.000.000,

maka simulasinya dengan uang muka + cicilan bulanan sebagai berikut :

  1. Uang Muka : Rp 42.900.000
  2. Cicilan Bulanan
  • 12 bulan : Rp 8.729.555
  • 24 bulan : Rp 4.629.625
  • 36 bulan : Rp 3.289.398
  • 48 bulan : Rp 2.631.796

Baca Juga : Cara Memasukkan Kartu ATM BRI

Gaji BRI Finance

BRI Finance

Gaji pegawai bank terlebih bank pemerintah cukup untuk memenuhi kebutuhan hidup.

Pasalnya tidak hanya gaji pokok saja yang akan kalian dapatkan,

namun juga banyak tunjangan lain, seperti bahan pokok, transportasi, bahkan tunjangan pensiun sekalipun.

Dari perusahaan bank sendiri, terdapat 2 poin yang bisa menentukan besaran gaji para pegawainya,

yakni reputasi bank, banyak nasabah bank, serta jenis produk yang diberikan kepada nasabah.

Tetapi sebelumnya juga perlu diperhatikan bahwa sebagian perusahaan perbankan menawarkan jumlah gaji tertentu yang belum dipotong pajak serta biaya lainnya.

Berbicara mengenai Gaji BRI, Berikut kisaran gaji pegawainya yang telah tertera berikut ini :

  • Personal Financial Consultant : Rp 5,75 juta
  • Personal Banker : Rp 5,75 juta
  • Bank Operations Officer : Rp 3,1 juta
  • Trade Finance Officer : Rp 4 juta
  • Director : Rp 50 juta 
  • Associate Director : Rp 35 juta
  • Senior Analyst : Rp 16,5 juta
  • Analyst : Rp 9 juta
  • Manager : Rp 26 juta
  • Assistant Manager : Rp 14 juta
  • Senior Officer : Rp 9 juta
  • Officer : Rp 6,25 juta
  • Assistant Officer : Rp 4 juta
  • Bank Teller : Rp 2,75 juta
  • Customer Service Officer : Rp 4,5 juta
  • Bank Auditor : Rp 6,5 juta
  • Collection / Debt Recovery Officer : Rp 3,5 juta
  • Compliance Officer : Rp 6 juta

Produk BRI Finance

Mengutip dari laman resminya, terdapat beberapa produk pembiayaan yang perlu kalian ketahui seperti dibawah ini :

Pembiayaan Langsung

Fasilitas pembiyaan langsung ini dpat memberikan segala kemudahan

serta solusi keuangan bagi para nasabah untuk keperluan konsumsi seperti berikut ini :

  1. Pernikahan
  2. Perjalanan Ibadah
  3. Perjalanan Wisata
  4. Renovasi Rumah
  5. Pendidikan
  6. Keperluan Konsumsi Lainnya

Baca Juga :

Pembiayaan Kendaraan Bermotor

Fasilitas pembiayaan kendaraan bermotor baik baru ataupun bekas roda 2,

roda 4 dengan berbagai tipe seperti yang tertera dibawah ini :

  1. Sedan
  2. Sport Utility Vehicle (SUV)
  3. Multi Purpose Vehicle (MPV)
  4. Truck
  5. Pick Up
  6. Bus

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan terkait BRI Finance beserta simulasi dan produknya.

Semoga dapat bermanfaat dan menambah wawasan pembaca. Sekian dan teriamakasih.